Posted by : Dddfggg Selasa, 08 Oktober 2013

1.        Cara Sederhana
a.       Membagi siswa satu kelas sama banyak berdasarkan nomor urut absensi menjadi beberapa kelompok
b.      Membagi siswa menjadi beberapa kelompok dengan jumlah laki-laki dan perempuan seimbang
c.       Memberikan kesempatan siswa untuk mencari anggota kelompok sendiri yang jumlahnya sesuai dengan anjuran dari pimpinan kelompok
d.      Membagi kelompok siswa berdasarkan deretan tempat duduk
e.       Membagi siswa dengan berhitung
Catatan : metode ini hanya dilakukan bila dalam situasi mendesak
2.        Cara Rasional
Harus memperhatikan beberapa hal berikut :
a.       Beragam jenis kelamin
b.      Beragam kemampuan akademik (konselor sudah punya data tentang kemampuan peserta didik)
c.       Beragam sosial ekonomi
d.      Tempat tinggal berdekatan (untuk BKP/KKP di luar jam sekolah)

e.       Berdasarkan hasil analisis sosiometri, AUM umum, AUM PTSDL, ITP, Angket

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

The Counselor

The Counselor
Fathullation. Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Konselor Berbasis IT - fathullation-

Seluruh artikel di blog ini dapat dijadikan bahan dalam perkuliahan jurusan BK || All the articles in this blog can be used as a reference for a course BK || このブログのすべての記事はもちろんBKのための基準として使用することができます || Kono burogu no subete no kiji wa mochiron BK no tame no kijun to shite shiyo suru koto ga dekimasu